Accounts Receivable
Deskripsi Accounts Receivable
Masalah pengaturan dan pengelolaan atas piutang atau penerimaan pendapatan sangat mempengaruhi kinerja dan efektifitas perusahaan dimata pemilik atau pemegang saham. Dengan pengelolaan pitang yang baik, alur hidup perusahaan dapat meningkat seiring meningkatnya pendapatan. Perusahaan-perusahaan sekarang mulai merambah pada bisnis modern yang dimana sebagian besar pendapatannya diperoleh dari penjualan kredit, maka pelatihan ini sangat cocok untuk memanajemen piutang serta account receivable.
Tujuan Accounts Receivable
Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta dapat memahami pengelolaan Account Receivable, Sumber – sumber, Penggunaan serta Pengendaliannya.
Materi
- Pendahuluan
- Pengertian Receivable
- Tipe Receivable
- Pengertian Account Receivable
- Penyebab timbulnya Account Receivable
- Syarat-syarat dalam Account Receivable
- Pengelolaan Account Receivable
- Pencatatan
- Pengklasifikasian
- Pelaporan
- Pengendalian Account Receivable
- Pengendalian Piutang Dagang
- Resiko Piutang Tidak Tertagih
- Penetapan piutang tidak tertagih
- Pencatatan piutang tidak tertagih
- Pelaporan
- Penagihan ( Collection )
- Meningkatkan kualitas pelayanan
- Teknik melakukan penagihan
- Pengelolaan Piutang Untuk Menaikkan Pendapatan
- Penanganan Piutang
- Pertimbangan Investasi dalam Tagihan
- Penggunaan Referensi
- Manajemen & Analisa Kebijakan Kredit
- Standar Kredit
- Penilaian Kredit dengan 5-C
- Analisa Informasi Kredit
- Kriteria Kredit Dagang
- Penilaian Perubahan Kebijakan Kredit
Metode :
Presentation
Discussion
Case Study
Instruktur
Tri Ciptaningsih SE MM and team
Kunjungi website kami di alamat : www.expertindo-training.com
Kunjungi website Lainnya: https://e-trainingonline.com/