Pelatihan Perawatan Lanjut Usia Bagi Perawat

Pelatihan Perawatan Lanjut Usia Bagi Perawat
December 11, 2019 No Comments » K3 & Ergonomi adminweb

TRAINING DAN SERTIFIKASI PERAWATAN LANJUT USIA

KHUSUS BAGI PERAWAT

 

Fave Kartika Plasa Hotel, Kuta – Denpasar

 

            |12-14 Maret 2020|16-18 April 2020|14-16 Mei 2020 |18-20 Juni 2020|16-18 Juli 2020 |6-8 Agustus 2020 |3-5 September 2020 |1-3 Oktober 2020|5-7 November 2020|3-5 Desember 2020|

 

Training dan Sertifikasi  Rp 5.500.000,-

(Minimal Kuota 10 peserta)

 

Deskripsi

Pelatihan ini  berisi pembekalan dan sertifikasi perawatan lanjut usia dengan durasi total 3 hari : 2 hari pelatihan dan 1 hari ujian sertifikasi. Pelatihan ini ditujukan untuk Minimal lulusan D3 Perawat

 

Materi (Unit Kompetensi)

  1. Membekali diri Tentang Kondisi Kerja dan Risiko Kerja
  2. Menerapkan Prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Tempat Kerja
  3. Melaksanakan Kerjasama di Lingkungan Kerja
  4. Mengembangkan Kematangan Emosi dan Motivasi Kerja
  5. Melakukan Komunikasi dengan Menggunakan Bahasa Negara Penempatan
  6. Prinsip-prinsip Dasar Pembersihan Lingkungan
  7. Memandikan Lanjut usia di Tempat Tidur
  8. Melayani lansia BAB dan BAK
  9. Membersihkan mulut dan gigi palsu pada lansia
  10. Membantu Lanjut usia Mencuci Rambut di Tempat Tidur
  11. Memotong kuku lansia
  12. Membantu Jalan pada Lanjut usia yang Lumpuh Sebelah
  13. Memindahkan Lanjut usia ke Kursi Roda dan Sebaliknya
  14. Membantu Lanjut usia Gerak Badan dan Miring Kanan dan Miring Kiri
  15. Membantu Gerakan Pasif dan Membantu Duduk di Tempat Tidur
  16. Mengukur Suhu Badan dan Menghitung Denyut Nadi Lanjut usia
  17. Mengukur Tekanan Darah dan Menghitung Pernafasan Lanjut usia
  18. Menyiapkan lanjut usia untuk periksa ke dokter
  19. Memberikan makanan dan minuman melalui sonde fooding
  20. Membuat Makanan dan Minuman Lansia Sesuai Diet

 

*Materi tambahan sesuai kualifikasi kebutuhan Internasional :

  • Guide persons of all ages toward a healthy aging process (membimbing orang pada segala usia untuk mencapai masa tua yang sehat)
  • Eliminate ageism (menghilangkan perasaan takut tua)
  • Respect the tight of older adults and ensure other do the same (menghormati hak orang yang lebih tua dan memastikan yang lain melakukan hal yang sama)
  • Overse and promote the quality of service delivery (memantau dan mendorong kualitas pelayanan)
  • Notice and reduce risks to health and well being (memerhatikan serta menguragi resiko terhadap kesehatan dan kesejahteraan)
  • Teach and support caregives (mendidik dan mendorong pemberi pelayanan kesehatan)
  • Open channels for continued growth (membuka kesempatan untuk pertumbuhan selanjutnya)
  • Listen and support (mendengarkan dan memberi dukungan)
  • Offer optimism, encouragement and hope (memberikan semangat, dukungan, dan harapan)
  • Generate, support, use, and participate in research (menghasilkan, mendukung, menggunakan, dan berpartisipasi dalam penelitian)
  • Implement restorative and rehabilitative measures (melakukan perawatan restorative dan rehabilitative)
  • Coordinate and managed care (mengoordinasi dan mengatur perawatan)
  • Asses, plan, implement, and evaluate care in an individualized, holistic maner (mengkaji, merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi perawatan individu dan perawatan secara menyeluruh)
  • Link service with needs (memberikan pelayanan sesuai kebutuhan)
  • Nurtuere future gerontological nurses for advancement of the speciality (membangun masa depan perawat gerontik untuk menjadi ahli dibidangnya)
  • Understand the unique physical, emotical, social, spiritual aspect of each other (saling memahami keunikan pada aspek fisik, emosi, social, dan spiritual)
  • Recognize and encourage the appropriate management of ethical concern (mengenal dan mendukung manajemen etika yang sesuai dengan tempatnya bekerja)
  • Support and comfort through the dying process (memberikan dukungan dan kenyamanan dalam menghadapi proses kematian)
  • Educate to promote self care and optimal independence (mengajarkan untuk meningkatkan perawatan mandiri dan kebebasan yang optimal)
  • Uji Sertifikasi Garuda
  • Uji Sertifikasi BNSP

 

Persyaratan Peserta

  1. Pendidikan D3 Perawat berijasah (Fotokopi Ijasah)
  2. Foto 3X4 berwarna 4 lembar,
  3. Mengisi Biodata
  4. Meterai Rp.6.000 2 lembar
  5. Surat Keterangan Sehat dari Dokter (terbaru)

 

Metode

Presentasi, Diskusi, Studi Kasus, Pra Assessment, Dan Assessment/Uji

 

Waktu dan Tempat

3 Hari Pelatihan (2 Hari Pelatihan dan 1 Hari Assesment Ujian Sertifikasi)

FAVE KARTIKA PLASA HOTEL, KUTA – DENPASAR

 

  • 12-14 MARET 2020
  • 16-18 APRIL 2020
  • 14-16 MEI 2020
  • 18-20 JUNI 2020
  • 16-18 JULI 2020
  • 6-8 AGUSTUS 2020
  • 3-5 SEPTEMBER 2020
  • 1-3 OKTOBER 2020
  • 5-7 NOVEMBER 2020
  • 3-5 DESEMBER 2020

 

Investasi & Fasilitas

  • Training dan Sertifikasi Rp 5.500.000,-
  • Registrasi Rp. 500.000
  • Fasilitas (training dan sertifikasi):

Include

  1. Sertifikat BNSP
  2. Sertifikat Pelatihan dengan SKP
  3. Training kits (alat tulis dan block note)
  4. Modul
  5. Souvenir/Doorprize
  6. 2X Snack dan 1 Lunch

 

Instruktur

Tim Instruktur Mahaputra Group dan Tim Asesor BNSP

 

Diskripsi Sertifikasi

  • Syarat Bekerja di domestik dalam RS atau Klinik yang bertaraf Internasional
  • Syarat bekerja di Luar Negeri baik dalam Rumah Sakit atau Panti Lansia dan Klinik Geriatri
  • Berlaku di seluruh negara yang memiliki hubungan diplomatik dengan Indonesia
  • Salah satu syarat kompetensi yang diwajibkan Kemenaker dan Kemkes

 

 

TEKNIS PEMBAYARAN

  • Pendaftaran dianggap pasti jika telah dilakukan pembayaran REGISTRASI Rp.500.000 selambatnya pada H-60 via transfer ke Rek. Bank yang tersebut di bawah ini serta melampirkan FORMULIR PENDAFTARAN via Foto, kirim via WA ke nomor 081395637023, 082327539001,085326075006
  • Pembayaran Pelatihan selambatnya tanggal H-10 via transfer ke Rekening Bank Mandiri an. Dewa Ayu Bety Handayani No. Rek 1450012626137, Bank BNI  PT. Expertindo no. Rek 2748844893
  • Keikutsertaan dianggap pasti jika telah dilakukan pembayaran lunas sebesar Rp.5.500.000 sesuai ketentuan batas waktu tersebut di atas, bukti pembayaran difoto dan dikirim via WA ke no. 081395637023 ,082327539001,085326075006
  • Bila peserta telah memenuhi kuota maka pendaftaran dapat ditutup sebelum batas waktu pembayaran (sewaktu-waktu) mengingat Kuota peserta TERBATAS
  • Dilampirkan surat pengantar dari Institusi yang mengirimkan (dimana peserta berasal) apabila peserta dikirim oleh suatu Institusi (pemerintah / swasta)
  • Saat REGISTRASI ULANG, peserta membawa 4 lembar pasfoto berwarna 3×4 dengan latar belakang merah dan Membawa Bukti pembayaran serta meterai Rp.6000 (2 lembar)
  • TIDAK MENERIMA PENDAFTARAN / PEMBAYARAN ON SITE (saat diklat)
  • BERBAGAI PEMBATALAN OLEH PIHAK CALON PESERTA, MAKA BERBAGAI PEMBAYARAN YANG TELAH DILAKUKAN DINYATAKAN HANGUS
  • Pemindahan schedule peserta sesuai kategori (kelompok Profesi) menjadi otoritas Penyelenggara menyesuaikan Tim Penguji BNSP

Formulir Permintaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
    INFORMATION OPTIONS
    1. (required)
    2. (required)
    PERSONAL DATA
    1. (required)
    2. (required)
    3. (required)
    4. (valid email required)
    5. (required)
    6. (required)
    PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
    1. (required)
    MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
     

    Pelatihan Tumpang Tindih dan Kebijakan Lahan Pertambangan Bandung

    Tags
    About The Author

    Leave a reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Open chat
    Butuh Bantuan? Chat Dengan Kami
    PT Expertindo Training
    Dengan Expertindo-Training.com, ada yang bisa Kami bantu?