Pengenalan Sistem Kontrol Otomatis
PENGENALAN SISTEM KONTROL OTOMATIS
Available Online & Offline Training
DESKRIPSI
Pelatihan “Pengenalan Sistem Kontrol Otomatis” ini dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam tentang prinsip-prinsip dasar dan aplikasi praktis sistem kontrol otomatis dalam berbagai industri. Pelatihan ini akan membahas konsep-konsep fundamental seperti feedback control, model matematika, dan teknik analisis sistem. Selain itu, peserta akan mempelajari tentang berbagai jenis kontroler dan strategi kontrol yang digunakan untuk meningkatkan efisiensi dan stabilitas sistem. Melalui kombinasi antara teori dan praktek, pelatihan ini bertujuan untuk memperkuat keterampilan teknis dan analitis peserta sehingga mereka dapat merancang, mengimplementasikan, dan memelihara sistem kontrol otomatis yang efektif di tempat kerja mereka.
TUJUAN
Setelah mengikui pelatihan ini, peserta diharapkan mampu:
- Memahami konsep dasar dan prinsip kerja sistem kontrol otomatis.
- Menguasai teknik-teknik dasar untuk menganalisis dan merancang sistem kontrol.
- Mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang sistem kontrol otomatis dalam berbagai konteks industri.
MATERI
- Pengantar Sistem Kontrol Otomatis
- Definisi dan pentingnya sistem kontrol otomatis
- Sejarah dan evolusi sistem kontrol
- Konsep Dasar Sistem Kontrol
- Komponen utama sistem kontrol (sensor, aktuator, kontroler)
- Proses kontrol: Loop terbuka vs. Loop tertutup
- Feedback dan feedforward control
- Model Matematika Sistem
- Pemodelan matematika untuk sistem mekanik, elektrik, dan termal
- Representasi ruang keadaan
- Fungsi transfer
- Analisis Sistem Kontrol
- Stabilitas sistem: Kriteria dan analisis
- Respon transien dan respon mantap
- Analisis frekuensi (Bode plot, Nyquist plot)
- Desain Kontroler
- Proportional (P), Integral (I), Derivative (D), dan PID Controller
- Kontroler Lead dan Lag
- Metode tuning PID (Ziegler-Nichols, Cohen-Coon)
- Teknik Simulasi dan Implementasi
- Pengenalan software simulasi (MATLAB/Simulink)
- Implementasi kontrol menggunakan PLC (Programmable Logic Controller)
- Pengantar DCS (Distributed Control System) dan SCADA (Supervisory Control and Data Acquisition)
- Studi Kasus dan Aplikasi Industri
- Contoh aplikasi sistem kontrol otomatis di industri manufaktur
- Aplikasi di industri energi dan utilitas
- Sistem kontrol dalam otomasi bangunan dan transportasi
- Tren dan Perkembangan Terkini
- Internet of Things (IoT) dalam kontrol otomatis
- Kontrol prediktif berbasis model (MPC)
- Integrasi sistem kontrol dengan teknologi AI dan machine learning
METODE
Metode pelatihan dapat dilakukan dengan dua metode dimana Peserta dapat memilih metode yang sesuai. Metode tersebut adalah :
- Metode Offline Training(Classroom) yaitu:
- Instruktur mengajar secara tatap muka dengan durasi 8 jam perhari selama 2 hari secara terjadwal.
- Teknik yang digunakan : presentasi, diskusi, tanya jawab, studi kasus, brainstorming.
- Metode Live Online Training(Sinkron) yaitu :
- Instruktur mengajar secara LIVE dengan durasi 4 jam perhari selama 2 hari secara terjadwal.
- Media Live training dapat menggunakan Google Meet, atau Zoom.
- Ketentuan Online Training :
- Persiapan Peserta
- Dianjurkan menggunakan laptop, bukan smartphone.
- Koneksi internet yang stabil.
- Buku dan alat tulis.
- Peserta menginstall aplikasi sesuai yang akan digunakan, sebelum jadwal training berlangsung. Untuk yang mempunyai kesulitan, bisa menghubungi staff kami sebelum jadwal training berlangsung.
- Platform yang digunakan
- Beberapa alternative platform Zoom, atau Google Meet untuk conference live training.
- Google Classroom untuk memuat materi, tugas dan dokumen lain yang dapat diakses peserta dengan link dan kode kelas yang akan diberikan oleh penyelenggara sebelum pelaksanaan training.
- Cara masuk ke video conference
- Penyelenggara akan memberikan undangan berupa link.
- Klik linktersebut, ikuti arahan selanjutnya.
- Anda akan dibawa masuk ke dalam video conference.
INSTRUKTUR
Damar Aji ST., M. Kom
And Team
INVESTASI DAN FASILITAS
Metode Pelaksanaan | Harga & Fasilitas |
Opsi 1 –
Pelatihan Online |
Training Online Rp 3.900.000 per peserta.
Minimal kuota 1 peserta dan bisa request tanggal. Pelaksanaan training selama 2 hari half day (08.00 – 12.00 WIB atau 13.00 – 17.00 WIB). Menggunakan aplikasi Zoom/Google Meet Sudah Termasuk : Sertifikat Training Softfile & Hardfile, Pengiriman Sertifikat ke Alamat Peserta, Softfile Materi. Belum termasuk : PPN 11%. |
Opsi 2 –
Pelatihan Offline di Yogyakarta |
Training Offline Rp 6.900.000 per peserta
Minimal kuota 1 peserta dan bisa request tanggal Pelaksanaan training selama 2 hari full day (08.00 – 16.00 WIB) Tempat pelaksanaan : ü Hotel El Royale, Yogyakarta ATAU ü Hotel Malyabhara, Yogyakarta Sudah termasuk : Meeting Room, Modul Training, Sertifikat Training, Training Kits, Lunch, Coffee Break, dan Souvenir. Belum termasuk : Penginapan & Transportasi Peserta Pelatihan, dan PPN 11%. |
Opsi 3 –
Pelatihan Offline di Solo, atau Semarang |
Training Offline Rp 6.900.000 per peserta.
Minimal kuota 2 peserta dan bisa request tanggal. Pelaksanaan training selama 2 hari full day (08.00 – 16.00 WIB). Pilihan Tempat pelaksanaan : ü Hotel Ibis, Solo ü Hotel Ibis Simpang Lima, Semarang ü Dll. Sudah termasuk : Meeting Room, Modul Training, Sertifikat Training, Training Kits, Lunch, Coffee Break, dan Souvenir. Belum termasuk : Penginapan & Transportasi Peserta Pelatihan, dan PPN 11%. |
Opsi 4 –
Pelatihan Offline di Jakarta, Bandung atau Surabaya |
Training Offline Rp 7.900.000 per peserta.
Minimal kuota 2 peserta dan bisa request tanggal. Pelaksanaan training selama 2 hari full day (08.00 – 16.00 WIB). Pilihan Tempat pelaksanaan : ü Hotel Asyana Kemayoran, Jakarta ü Hotel Amaris Kemang, Jakarta ü Hotel Kimaya Braga, Bandung ü Hotel Midtown, Surabaya ü Dll. Sudah termasuk : Meeting Room, Modul Training, Sertifikat Training, Training Kits, Lunch, Coffee Break, dan Souvenir. Belum termasuk : Penginapan & Transportasi Peserta Pelatihan, dan PPN 11%. |
Opsi 5 –
Pelatihan Offline Luar Pulau Jawa (Lombok, Bali, Balikpapan, dll) |
Training Offline Rp 8.900.000 per peserta.
Minimal kuota 3 peserta dan bisa request tanggal. Pelaksanaan training selama 2 hari full day (08.00 – 16.00 WIB). Pilihan Tempat pelaksanaan : ü Hotel Ibis Kuta, Bali ü Hotel Beverly, Batam ü Hotel Fave, Balikpapan ü Hotel Aston, Manado ü Hotel Lombok Raya, Mataram ü Dll. Sudah termasuk : Meeting Room, Modul Training, Sertifikat Training, Training Kits, Lunch, Coffee Break, dan Souvenir. Belum termasuk : Penginapan & Transportasi Peserta Pelatihan, dan PPN 11%. |
In House Training lainnya yang beritanya dapat dilihat di link berikut => In House Training.
Untuk judul dan informasi online training, kunjungi juga website PT Expertindo lainnya di alamat www.e-trainingonline.com