Tag: Perjanjian Kredit
Perjanjian Kredit : Memahami Kredit Sindikasi Dan Project Financing pada Perusahaan Pertambangan di Indonesia
Deskripsi Dalam menyelesaikan sebuah proyek dalam industri pertambangan, pasti terdapat resiko yang berhubungan dengan salah satu sumber daya yang digunakan, antara lain mengenai keuangan atau pendanaan. Pendanaan yang dialokasikan kepada para pihak seperti investor, customer, kontraktor, lender supplier, kreditur dan lain-lain dengan menggunakan extensive contractual arrangement merupakan salah satu karakteristik penting dalam project financing. Project
Details