Training Audit Internal ISO 17025 Yogyakarta PT Expertindo Training

Training Audit Internal ISO 17025 Yogyakarta PT Expertindo Training
May 17, 2022 No Comments » Artikel adminweb

PT Expertindo yang merupakan salah satu perusahaan jasa training dan konsultan terkemuka di Indonesia di awal pekan ketiga Mei 2022 kembali menggelar training dengan berbagai judul. Salah satu judul training yang berlangsung di Yogyakarta kali ini adalahAudit Internal ISO 17025. Bertempat di Hotel Ibis Malioboro Yogyakarta, training yang berjudul lengkap Audit Internal ISO 17025 Untuk Laboratorium Digital Forensik dan Pendampingan Penyusunan Dokumen Mutu ini diikuti 10 peserta dari Direktorat Siber Obat dan Makanan Deputi Bidang Penindakan Badan Pengawas Obat dan Makanan. Training ini berlangsung 4 hari yaitu dari tanggal 17 hingga 20 Mei 2022. Adapun pembahasan dari pelatihan yang berlangsung dengan tetap menerapkan protokol kesehatan ini adalah sebagai berikut.

Foto Training Audit Internal ISO 17025 Yogyakarta PT Expertindo Training

Deskripsi

Laboratorium dapat dinyatakan sebagai laboratorium yang kompeten apabila laboratorium tersebut telah diakreditasi oleh Komite Akreditasi Nasional (KAN). Untuk dapat diakreditasi, laboratorium tersebut harus menerapkan Sistem Manajemen Laboratorium berdasarkan ISO/IEC 17025:2017 – Persyaratan Umum Kompetensi Laboratorium Penguji/Kalibrasi.

Dalam Training Audit Internal ISO 17025 ini, peserta akan mengetahui kapan Internal Audit harus dilaksanakan, bagaimana caranya dan siapa yang harus melakukan Internal Audit, serta apa yang harus dilakukan dengan hasil Internal Audit? Pada training Internal Audit ISO 17025 ini, para peserta juga akan dilatih bagaimana cara melakukan Internal Audit, termasuk simulasi Audit Internal. Phitagoras berkomitmen untuk memberikan training audit internal ISO 17025 secara berkualitas dan aplikatif.

MANFAAT

1. Memahami prinsip penyiapan laboratorium yang memenuhi persyaratan kompetensi laboratorium penguji / kalibrasi berdasarkan ISO/IEC 17025:20017.

2. Memahami prinsip audit internal laboratorium penguji / kalibrasi menurut ISO/IEC 17025:2017

3. Mampu melakukan audit internal bagi laboratorium penguji / kalibrasi menurut ISO/IEC 17025:2017

4. Mampu melaksanakan Management Review yang dipersyaratkan dalam ISO/IEC 17025:2017

MATERI

1. Pengenalan dan Interpretasi ISO/IEC 17025:20017

2. Jenis audit

3. Program dan prosedur audit

4. Perencanaan dan persiapan audit

5. Teknik Audit

6. Pelaksanaan dan pelaporan audit

7. Management Review

Selain Training Audit Internal ISO 17025 Yogyakarta PT Expertindo Training, PT Expertindo juga menggelar In House Training yang beritanya dapat dilihat di link berikut => In House Training.

Untuk judul dan informasi online training, kunjungi juga website PT Expertindo lainnya di alamat www.e-trainingonline.com

Tags
About The Author

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Open chat
Butuh Bantuan? Chat Dengan Kami
PT Expertindo Training
Dengan Expertindo-Training.com, ada yang bisa Kami bantu?