Training Expertindo Minggu Kelima Agustus 2018
Minggu terakhir bulan Agustus 2018, PT Expertindo menggelar training di beberapa kota besar Indonesia sekaligus diantaranya Jakarta, Bandung, Medan dan pastinya Yogyakarta. Judul training yang diselenggarakan di 4 kota tersebut adalah:
Yogya
General affair management
Tna
Customer service excellent
Economic & risk analysis finance for oil & gas
Scm for oil & gas
Ptk 007 rev 4
Kualitas batubara & stockpile man
Infografis
Ak3 umum
Cost benefit analysis
Jakarta
Analisis lap keuangan
Plaxis 2d
Bandung
Sertifikasi pop
Medan
Human resources management
Peserta sendiri berasal dari beberapa instansi yang berbeda dengan jumlah total mencapai puluhan orang baik dari perusahaan BUMN, BUMS, instansi perguruan tinggi maupun instansi pemerintahan. Adapun pembahasan dari masing-masing training antara lain:
Infografis
Dalam pelatihan ini akan membahas mengenai pengenalan infografis, jenis-jenis infografis, Memahami toolbar untuk membuat Infographic dan lain sebagainya.
TUJUAN
Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta mampu :
- Memahami pentingnya menggunakan infografis untuk presentasi
- Mengimplementasikan teknik sederhana yang digunakan secara kreatif
- Menarik audience pada saat presentasi dan informasi tersampaikan dengan baik
Analisis laporan keuangan
Pelatihan materi ini memberikan gambaran secara rinci mengenai: 1) arti penting analisis laporan keuangan, 2) manfaat analisis laporan keuangan, 3) cara-cara menganalisis dengan rasio-rasio keuangan dan trend, 4) bagaimana cara membuat sumber dan penggunaan dana, 5) bagaimana cara membuat laporan aliran kas, 6) bagaimana cara membuat ramalan kas dan laporan keuangan, dan 6) analisis break-even.
Human resources management
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharap mampu untuk:
- Memahami fungsi-fungsi yang dikelola dari pengelolaan sumber daya manusia (Human Resources Management function and roles).
- Menyusun program sumber daya manusia yang tepat sesuai dengan kebutuhan perusahaan atau bisnis.
- Mengukur effektifitas dari fungsi-fungsi yang dikelola dari pengelolaan sumber daya manusia
Minggu pertama bulan September ini PT Expertindo akan menggelar training di kota Yogyakarta beberapa kota besar Indonesia lainnya dengan beberapa judul yang berbeda. Selain publik training, PT Expertindo juga menggelar In House Training yang beritanya dapat dilihat di link berikut => In House Training. Pada Tahun 2018 PT Expertindo Menggelar Berbagai Event Pelatihan Besar diberbagai kota, kunjungi link berikut => Event Besar Expertindo