Turbin System

Turbin System
May 31, 2021 No Comments » Electricity, Mechanical adminweb

Turbin System

DESKRIPSI

Pembangkit Thermal adalah suatu sistem pembangkitan yang beroperasi dengan mengubah energi kimia menjadi energi panas. Energi kimia berupa bahan bakar yang diubah menjadi energi panas melalui proses pembakaran, kemudian dikonversikan menjadi energi mekanik untuk menggerakkan generator yang kemudian menghasilkan listrik. Dalam Pembangkit Listrik Tenaga Gas dan Uap (PLTGU), panas dikonversikan menjadi energi listrik (melalui energi mekanik).

Sumber panasnya bisa berasal dari batu bara, nuklir, gas, minyak, maupun panas bumi. Efisiensi suatu PLTGU biasanya sekitar 25 sampai 50%. Efisiensi Thermal Pembangkit Tenaga Listrik adalah energi listrik yang dihasilkan dibagi jumlah bahan bakar yang dipergunakan.

 

TUJUAN Turbin System

  1. Merencanakan dan mengevaluasi keandalan operasi serta faktor-faktor operasi.
  2. Mengeluarkan rekomendasi untuk perbaikan agar Faktor Ketersediaan (EAF) dapat optimal.
  3. Melakukan first line maintenance.
  4. Melakukan optimasi dan efisensi kinerja operasi.
  5. Merencanakan dan mengelola bahan bakar serta mengevaluasi ketersediaan bahan bakar sesuai kebutuhan.

 

MATERI Turbin System

  1. Dasar-dasar Manajemen Operasi
  2. Ruang Lingkup Program Operasi Sistem Pembangkit
  3. Perencanaan Operasi
  4. Dasar Teori Turbin Uap dan Instalasinya
  5. Prinsip Pemindahan Energi
  6. Jenis-jenis Turbin
  7. Konstruksi dan Karakteristik Instalasi
  8. Spesifikasi Turbin
  9. Sistem Pengaturan Putaran Turbin
  10. Kerugian-kerugian pada Turbin
  11. Kerugian pada Perapat (Labyrinth)
  12. Kerugian karena Derajat Kebasahan Uap
  13. Kerugian Energi Kinetic Bekas (Leaving Loss)
  14. Kerugian Throttling pada Beban Partial
  15. Kerugian Mekanik
  16. Turbine System Protection
  17. Putaran Lebih (Over Speed)
  18. Over Speed Protection Control
  19. Tekanan Minyak Pelumas (Very-Low)
  20. Turbin Thrust Oil Pressure High
  21. Condenser Vacuum Low
  22. Initial Pressure Regulator
  23. Hydraulic Pressure Low
  24. Vibrasi dan Temperature Bearing (Very-High)
  25. Dasar Teori Generator dan Instalasi Listrik
  26. Prinsip Kerja
  27. Karakteristik Instalasi
  28. Spesifikasi Generator
  29. Sistem Pengaturan Tegangan (AVR)
  30. Indek Kinerja Pembangkit
  31. Operasi
  32. Prosedur Menjalankan dan Menghentikan Pembangkit Listrik Tenaga Uap
  33. Gejala-gejala Kritis pada Operasi
  34. Sistem Kendali Putaran & Beban
  35. Troubleshooting
  36. Study Kasus

 

LEAD INSTRUKTUR

Tim Instruktur

 

METODE

Metode pelatihan  online dapat dilakukan dengan dua metode dimana Peserta dapat memilih  metode yang sesuai. Metode tersebut adalah :

  1. Metode Peserta Belajar Online Mandiri (Asinkron) yaitu:
  • Peserta mendownload materi pelatihan (dalam bentuk file PPT/PDF/video) dan belajar mandiri dengan waktu belajar diatur sendiri oleh peserta.
  • Masa aktif tayang setiap materi pelatihan 4 minggu dengan disediakan konsultasi maks 4 jam online dihitung sejak materi mulai ditayangkan.
  • Apabila diperlukan peserta dapat diskusi atau konsultasi terkait dengan materi yang akan difasilitasi oleh konsultan/trainer dari PT Expertindo melalui berbagai media seperti Google Meet, Hang Out, Zoom, Team link, atau WhatsApp sesuai dengan kesepakatan.
  • Tersedia paket harga khusus jika ada beberapa orang mendaftar untuk training yang sama dan dari perusahaan yang sama
  1. Metode Live Online Training(Sinkron) yaitu:
  • Instruktur mengajar secara LIVE dengan durasi 4 jam perhari selama 2 hari secara terjadwal
  • Media Live training dapat menggunakan Google Meet, Hang Out, Zoom atau Team link.
  • Tersedia harga khusus jika training yang sama diikuti oleh beberapa peserta dari perusahaan yang sama

Ketentuan  Online  Training 

  1. Persiapan Peserta
  • Dianjurkan menggunakan laptop, bukan smartphone.
  • Koneksi internet yang stabil.
  • Buku dan alat tulis.
  • Peserta menginstall aplikasi sesuai yang akan digunakan, sebelum jadwal training berlangsung. Untuk yang mempunyai kesulitan, bisa menghubungi staff kami sebelum jadwal training berlangsung
  1. Platform yang digunakan
  • Beberapa alternative platform Zoom, Google Meet, Hang Out,  Team link atau Webex untuk conference live training
  • Google Classroom untuk memuat materi, tugas dan dokumen lain yang dapat diakses peserta dengan link dan kode kelas yang akan diberikan oleh penyelenggara sebelum pelaksanaan training.
  1. Cara masuk ke video conference
  • Penyelenggara akan memberikan undangan berupa link.
  • Klik linktersebut, ikuti arahan selanjutnya.
  • Anda akan dibawa masuk ke dalam video conference.

 

INVESTASI DAN FASILITAS

  1. Course Fee Rp 2.900.000 (Online), Rp 6.900.000 (Offline), belum termasuk PPN 10%
  2. Modul online training
  3. Certificate training Hardcopy dan atau Softcopy

Formulir Permintaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
    INFORMATION OPTIONS
    1. (required)
    2. (required)
    PERSONAL DATA
    1. (required)
    2. (required)
    3. (required)
    4. (valid email required)
    5. (required)
    6. (required)
    PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
    1. (required)
    MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
     

     

    Kunjungi jadwal lainya di : Jadwal Training 2021
    Atau Kunjungi website kami di alamat : www.e-trainingonline.com

    Tags
    About The Author

    Leave a reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Open chat
    Butuh Bantuan? Chat Dengan Kami
    PT Expertindo Training
    Dengan Expertindo-Training.com, ada yang bisa Kami bantu?